Tanggal : 16 Apr 2021
psdkp_dislutkan | Bidang Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan

Pengawasan Terhadap Kawasan Konservasi Perairan Laut di daerah Kawasan Konservasi Gosong Sengora,Gosong Sepagar,Gosong Beras basah,Teluk Bogam sampai Tanjung Keluang serta perairan sekitarnya di Provinsi Kalimantan Tengah untuk menjaga dan melindungi kelestarian lingkungan di Kawasan Konservasi serta untuk mewujudkan pengelolaan sumber daya Ikan dan lingkungan secara berkelanjutan



Tanggal : 25 Mar 2021
psdkp_dislutkan | Bidang Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan

Kelompok Masyarakat Pengawas (POKMASWAS) adalah mitra dan ujung tombak pemerintah dalam membantu Pengawasan Pemanfaatan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan dalam pemanfaatan dan pengelolaannya oleh para pelaku usaha agar sesuai dengan peraturan perundangan yang ada, sehingga tetap terjaga kelestarian Sumber Daya Kelautan dan Perikanan.


Tanggal : 19 Mar 2021
psdkp_dislutkan | Bidang Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan

Destructive Fishing adalah kegiatan penangkapan ikan yang tidak ramah lingkungan karena menggunakan bahan-bahan peledak, racun dan setrum sehingga mengakibatkan kerusakan ekosistem perairan dan menurunnya keanekaragaman hayati perairan dan kepunahan ikan lokal.



Records  31 - 35 Of 35 Page 7 of 7