Peran Pokmaswas sangat penting dalam turut menjaga kelestarian perairan umum dan laut yang ada di wilayahnya
Peran Pokmaswas sangat penting dalam turut menjaga kelestarian perairan umum dan laut yang ada di wilayahnya
PENGELOLAAN KONFLIK NELAYAN KECIL DAN PENGGUNAN LEMPARA DASAR (TRAWL MINI) DALAM PENGELOLAAN WILAYAH KAWASAN KONSERVASI PERIKANAN DAN PENGELOLAAN WILAYAH PESISIR, DIWILAYAH PENGELOLAAN LAUT SAMPAI 12 MILL PROVINSI KALIMANTAN TENGAH DARI KACAMATA PENEGAKAN HUKUM
Untuk mendukung kegiatan serta terjalinnya sinergitas dan efektivitas pengawasan sumber daya kelautan dan perikanan di wilayah Provinsi Kalimantan Tengah diperlukan adanya pendelegasian sebagian kewenangan pengawasan SDKP Provinsi kepada Kab/Kota dalam Rapat koordinasi antara Dinas Perikanan Kota dan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Kalimantan Tengah.
Pokmaswas dibentuk dari dan untuk masyarakat dengan prinsip kesukarelaan dibantu oleh pemerintah yang berperan sebagai fasilitator